Surat untuk menteri pariwisata

Senin, 29 Desember 2014 0 komentar

Kepada Yth,Bapak Arief YahyaMenteri Pariwisata Indonesia   Di-       TempatSalam wisata,Pertama tama bersama dengan surat ini saya sampaikan selamat atas terpilihnya bapak menjadi orang nomor satu di dunia kepariwisataan di tanah air kita tercinta. Saya percaya dan yakin ini adalah sebuah prestasi hebat dan juga sebuah tanggung jawab maha besar yang dititipkan Jokowi (baca:rakyat) kepada bapak. Apalagi menimbang...

Lombard Street, Jalanan terbengkok di dunia

Kamis, 25 Desember 2014 0 komentar

Di Indonesia kita memiliki jalanan dengan kelok curam yang mengerikan yakni seperti di Kelok sembilan. Berada di Sumatera Barat, kelok sembilan bersampingan dengan jurang jurang. Salah dikit aja, nyawa taruhannya. Saya sih belum pernah melewatinya tetapi sewaktu menuju Padang dari Jambi, saya juga harus melewati jalanan yang berkelok kelok curam. Sayangnya, pas melewatinya udah...

Heard Museum In Pictures

Minggu, 14 Desember 2014 0 komentar

Untuk mengetahui seluk beluk tentang Native American di USA itu susah susah gampang. Susah karena biasanya suku Indian American ini bukanlah suku yang terbuka kepada dunia luar. Yang saya baca dari buku panduan, mereka memang memiliki nilai nilai budaya yang tidak begitu terbuka kepada orang yang dikenal seperti menghindari terlalu banyak berbicara, menghindari eye contact dan...

YHA Hostel Australia vs USA

Minggu, 07 Desember 2014 0 komentar

Berbekal pengalaman menyenangkan bareng bareng teman AIYEP sewaktu nginep di YHA Hostel di Australia (baik di Brisbane maupun Noosa), ketika saya berencana ke San Fransisco, USA saya jadi tertarik nginep di hostel ini juga. Apalagi tempatnya bener bener di pusat kota. Kemana mana tinggal ngesot gitu. Lagian, teman Indonesia saya juga merekomendasikan tempat ini sewaktu mereka berkunjung....

Review hotel Ibis Solo

Kamis, 04 Desember 2014 0 komentar

Ibis hotel Solo merupakan salah satu akomodasi cihui di tengah kota Solo. Bersebelahan dengan Hotel Novotel, lokasinya dijamin strategis banget tapi dengan pilihan yang tidak terlalu menguras kantong kita.Resepsionis Ibis Hotel SoloSaya sih diinapkan gratis semalam berhubung sedang roadshow acara Emeron & Cita Cinta di tahun 2013 sehingga kali ini mau berbaik hati me-review...

Pros & Cons tinggal di Hostel

Selasa, 02 Desember 2014 0 komentar

Salah satu dana lebih yang harus disiapkan dalam perjalanan ialah tempat tinggal. Kalau ada yang bisa dan mau ditebengin, tentu kita nggak repot. nah kalau nggak ada? Ya wes harus cari hotel/motel atau hostel.Hostel lebih identik dengan kata murah dan lebih diminati kaum muda serta para backpacker apalagi yang dari luar negeri yah tentu kata hostel lebih jamak daripada kita di...

7 Lessons traveling teach me about relationship

Rabu, 26 November 2014 0 komentar

Normal 0 false false false MicrosoftInternetExplorer4 Being said, one of the keys to happiness is having a good relationship. Not only lovey-dovey relationship with boyfriend, but generally for people around us - family, relatives, best friends, just friends, even a stranger. Meanwhile, one of my happiness comes from traveling. To feel my life is...

Kuliah di Amerika Serikat

Jumat, 21 November 2014 0 komentar

Tahun 2013, tercapai juga cita cita saya kuliah di Scottsdale Community College, Arizona berkat beasiswa CCIP. Walaupun cuma 2 semester tapi lumayan lah buat mengintip rasanya jadi anak kuliahan di sana. Ternyata kuliah di USA itu punya sistem berbeda dengan perkuliahan kita loh. Anak anak SMU yang udah lulus, biasanya masuk ke community college terlebih dahulu. Alasan utamanya...

Little Venice in Los Angeles

Rabu, 12 November 2014 0 komentar

Di Los Angeles, Ada sebuah area yang terletak di sebelah barat yang bernama Venice. Awalnya daerah yang dekat pantai Venice ini adalah kawasan perumahan warga yang dikenal sebagai "Venice of America" .Penemunya adalah Abbot Kinney, seorang jutawan rokok yang kini namanya dikenang sebagai nama jalan di sana. Di venice ini, turis dan masyarakat bersileweran memadati jalan jalan di...

Tempoyak di RM Bu Salma Jambi

Sabtu, 08 November 2014 0 komentar

Sebagai orang jambi, saya tidak berminat sekalipun mencicipi makanan khas jambi yakni tempoyak. Miris yah. Habisnya tempoyak itu kan durian yang dibusukin (baca: difermentasi). Yang durian metong aja nggak doyan, apalagi yang busuk busuk? Cukuplah mpek mpek sebagai makanan khas jambi yang saya klaim.Hingga suat saat datanglah "tamu" dari Bengkulu yang doyannya makan. Lalu mintanya...

Historic Route 66, USA

Senin, 03 November 2014 0 komentar

Sejujurnya, makna perjalanan itu kan perpindahan dari satu tempat ke tempat lain. Jadi bukan hanya mengincar tempat tujuan tapi juga menikmati setiap proses hingga sampailah kita ke tempat tujuan. Tetapi zaman sekarang biar cepet dan praktis, orang orang cenderung naik pesawat terbang. Saya juga tidak munafik dengan kenyataan tersebut, tetapi jika punya waktu, uang dan tenaga yang...

 
Wisata © 2011 | Designed by Interline Cruises, in collaboration with Interline Discounts, Travel Tips and Movie Tickets